Monday, May 6, 2013

TEKA TEKI SEORANG DETEKTIF


Jawaban Kasus "Tolong! Selesaikan Kasus Ini Sebelum Membunuh Ku! Apa Anda Mau Menolong Ku? "


Ini adalah jawaban dari kasus yang saya buat pada kasus pertama, klik disini unutk melihatnya. Sebelumnya biarkan saya jelaskan terlebih dulu, sebenarnya sejak awal telah saya berikan kunci jawabannya. Bukankah anda melihat kumpulan dari beberapa angka dalam tabel dengan 1 nama yaitu Jack The Ripper. Kita tahu bahwa nantinya angka itu akan terbaca entah tempat atau nama orang, itu berarti agar terbaca harus dalam bentuk huruf, kita tahu bahwa jumlah alpabet ada 26 (dua digit). Dari sini kita akan mengetahui apa yang dimaksud dengan kode itu, yaitu mengubahnya ke dalam alpabet sesuai urutannya.

Buatlah bentuk angka menurun : 
1. 08
210
315
412
520
613
705
818
919

 Jika anda malah bingung, maka
Sekarang anda susun mendatar....

 
081015122013051819
 

Jumlah alpabet ada 26 itu berarti ada 2 digit angka terpisah, kita pisahkan per 2 digit angka. Dan urutkan sesuai urutan abjad.
 

08/10/15/12/20/13/05/18/19
H / J / O / L / T / M / E / R / S
 

Apa yang anda lihat?
Beberapa tulisan yang sulit dibaca, kan? Kuncinya ada pada Jack The Ripper

Atau yang sering kita kenal JTR. Jadi coret atau hapus huruf JTR   

H / J / O / L / T / M / E / R / S

 

Lalu akan terbaca HOLMES - Sherlock Holmes
Agustus 18 & 8 orang berkelahi - 1888 - tahun di mana JTR ia muncul. Jadi korban memberi pesan kepada Sherlock Holmes bahwa ada hubunganya dengan JTR. Bagaimana? Asikan bermain kode. 

No comments:

Post a Comment

Designed by Animart Powered by Blogger